Mitra Water

Solusi Kebutuhan dan Perawatan Air Anda

Karbon Aktif

Karbon Aktif

karbon aktif, karbon aktif davao, haycarb, calgon, jal karbon aktif

Karbon aktif merupakan salah satu media filter yang berguna dalam proses filtrasi air yang juga terkenal dengan istilah arang aktif. Pada mesin RO terdapat tahapan yang disebut dengan post carbon untuk menghilangkan bau setalah melalui proses filtrasi. Arang aktif sendiri terbuat dari berbagai jenis bahan baku. Bahan baku yang tergolong aman untuk penggunaan pada proses filtrasi adalah batok kelapa. Arang aktif dari batok kelapa tergolong merupakan kategori food grade sehingga aman untuk keperluan konsumsi harian. Umumnya karbon aktif tersedia dalam bentuk granul hingga kita kenal istilah pada mesin RO GAC atau Granular Activat

ed Carbon. Aktivasi pada arang aktif umumnya melalui dua proses yaitu, fisik dan kimiawi. Ciri lain yang dapat kita ketahui dan berguna bagi proses filtrasi adalah pori-pori yang besar. Pori-pori besar tersebut memungkinkan sedimen untuk terperangkap bersamaan dengan karbon aktif, sehingga proses filtrasi berjalan lancar.

Penggantian Media Filter

Penggantian media secara rutin sangat penting bagi keberlangsungan dan kinerja filter air. Media filter yang terlalu kotor karena menyimpan banyak kotoran akan mengurangi kalitas air hasil. Air hasil akan terkontaminasi dengan endapan yang terjebak pada media filter dan akan memberi dampak negatif pada air hasil. Idealnya penggantian media pada kondisi air baku normal akan berkala setiap setahun sekali. Bahkan pada kondisi air tertentu, media filter masih bisa bertahan hingga dua tahun. Kondisi air baku tentunya m

emegang peranan besar pada intensitas penggantian media. Selain itu, perawatan rutin setiap minggu juga penting untuk menjaga kinerja filter agar tetap optimal.

Tantangan

Peredaran beberapa arang aktif yang tidak layak jual sering merugikan pengguna. Beberapa oknum memanfaatkan arang bekas olahan ikan asap sebagai bahan baku. Hal ini tentu menyalahi etika penggunaan dan juga penipuan. Tidak sedikit dari beberapa produk yang beredar menggunakan metode ini, karena minim modal dengan keuntungan berlipat. Keamanan produk demikian juga berpotensi akan berdampak jika digunakan secara terus menerus.

Filter Air, MITRA WATER SURABAYA

Pentingnya Filter Air untuk Kesehatan

Fungsi Filter Air Berupa Kesehatan Air merupakan      kebutuhan pokok manusia dan berkaitan dengan kesehatan. Namun, kualitas air hingga air yang kita konsumsi sangat menentukan apakah air tersebut baik bagi kesehatan.  Maka dari itu, tidak semua air yang keluar dari keran maupun air dari alam aman untuk di berikan orang atau binatang.  Agar air […]

Pentingnya Filter Air untuk Kesehatan Read More »

Teknologi Penyaringan Air Efektif dengan Karbon Aktif

Teknologi Penyaringan Air Efektif: Karbon Aktif dan Pasir Silika sebagai Solusi Utama Bagaimana? Teknologi penyaringan air efektif yang menggunakan karbon aktif dan pasir silika dapat menghilangkan kontaminan dari air secara optimal. Untuk informasi dan pertanyaan lainnya silakan klik di sini. Mengapa Teknologi Penyaringan Air Efektif Penting untuk Kualitas Air yang Lebih Baik? Karena hasil dari

Teknologi Penyaringan Air Efektif dengan Karbon Aktif Read More »

Karbon Aktif, Pengetahuan Umum Agen Adsorpsi Handal

Sejarah Karbon Aktif Sifat bermanfaat arang aktif terkenal sejak zaman kuno. Ini melakukan penelusuran kembali ke 1500 SM ketika orang Mesir menggunakan arang sebagai adsorben untuk tujuan pengobatan dan agen pemurni. Sekitar 420 SM melakukan pengamatan bahwa Hippocrates membersihkan debu luka dengan bubuk arang untuk menghilangkan baunya. Masyarakat Hindu kuno memurnikan air mereka dengan penyaringan

Karbon Aktif, Pengetahuan Umum Agen Adsorpsi Handal Read More »

Open chat
Ada yang bisa dibantu?
Halo👋
Ada yang bisa kami bantu?