Sistem Filter Osmosis Terbalik
Sistem Filter Osmosis Terbalik Sistem filter osmosis terbalik merupakan jenis filtrasi yang berfungsi untuk menurunkan kadar kandungan sedimen terlarut pada air. Sedimen terlarut pada air atau lebih kita kenal dengan istilah TDS (total dissolve solid) adalah jumlah total sedimen yang larut dalam air. Maksud dari sedimen yang larut dalam air adalah, senyawa yang tak kasat …